buka email dan ada email masuk membawa kabar baik :) subject: Undangan Seminar Media Online - Detikcom From: "pendaftaran@detik.com" Add to Contacts To: dzila.dzii@yahoo.com Kepada Yth Calon Peserta Seminar Media Online Dengan ini kami sampaikan bahwa Anda terpilih sebagai peserta 'Seminar Online Media: Citizen Journalism& Entrepreneurship' - detikcom Roadshow. Acara akan berlangsung pada: Hari: Sabtu, 12 Februari 2011 Waktu: 08:00 - 12:00 WIB Tempat: Hotel Golden Flower Jl. Asia Afrika no. 15-17 Bandung Pembicara: - Budiono Darsono ( Founder& Pimred detikcom ) - Raditya Dika Undangan berlaku untuk 1 orang. Mohon konfirmasi kehadiran Anda dengan mereply email ini. Demikian disampaikan, terima kasih. Tim Promosi detikcom
Nusaiba Adzilla, future planner, Planologi 2009